BlackBerry Porsche P'9981 - Anda mencari informasi tentang hp keluaran terbaru BlackBerry yaitu BlackBerry Porsche P'9981. Spec BlackBerry Porsche P'9981 atau Spesifikasi BlackBerry Porsche P'9981 akan kami bahas di blog ini. Selain itu kami juga akan membahas fitur unggulan dari BlackBerry Porsche P'9981. Harga Terbaru handphone ini memang agak sedikit mahal untuk pasaran Indonesia. Kira-kira berapa ya harga dari hp BlackBerry Porsche P'9981 ini?
Dilihat dari wujud fisiknya, memang handset BlackBerry Porsche P'9981 ini cukup jauh berbeda dibanding BlackBerry umumnya. Yang paling kentara adalah keyboardnya yang sangat enak di pencet. Sedangkan bahan pembuatan antara lain memakai stainless steel. Sebelumnya saya juga pernah posting tentang iPhone 4S dan Nisan Juke yang merupakan postingan teratas blog Spesifikasi Harga.
Well, Berikut adalah spesifikasi BlackBerry Porsche P'9981 dan harga BlackBerry Porsche P'9981 terbaru.
Spesifikasi BlackBerry Porsche P'9981
Jaringan BlackBerry Porsche P'9981
2G Network: GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network: HSDPA 850 / 1900 / 2100
Ukuran/Dimensi BlackBerry Porsche P'9981
Dimensi: 115 x 67 x 11.3 mm
Weight: 155 g
Layar BlackBerry Porsche P'9981
Type: TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Size: 640 x 480 pixels, 2.8 inches (~286 ppi pixel density)
- QWERTY keyboard
- Optical trackpad
- Multi-touch input method
- Accelerometer sensor for auto-rotate
- Proximity sensor for auto turn-off
Audio BlackBerry Porsche P'9981
Alert types: Vibration; Polyphonic(64), MP3 ringtones
Loudspeaker: Ya
3.5mm jack: Ya
Memori BlackBerry Porsche P'9981
Phonebook: Practically unlimited entries and fields, Photocall
Call records: Ya
Internal: 8 GB storage, 768 MB RAM
Card slot: microSD, up to 32GB
Data BlackBerry Porsche P'9981
GPRS: Ya
EDGE: Ya
3G: HSDPA 14.4Mbps, HSUPA 5.76Mbps
WLAN: Wi-Fi 802.11 b/g/n, dual-band
Bluetooth: Ya, v2.1 with A2DP, EDR
Infrared port: Tidak
USB: Ya, microUSB v2.0
Kamera BlackBerry Porsche P'9981
Primary: 5 MP, 2592х1944 pixels, autofocus, LED flash
Fitur: Geo-tagging, face detection, image stabilization
Video: Yes, 720p
Secondary: Tidak
Fitur BlackBerry Porsche P'9981
OS: BlackBerry OS 7.0
CPU: 1.2 GHz processor, Qualcomm MSM8655 chipset
Messaging: SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Browser: HTML
Radio: Tidak
Games: Ya + downloadable
Warna: Hitam
GPS: Ya, with A-GPS support
Java: Tidak
- Active noise cancellation with dedicated mic
- NFC support
- MP3/eAAC+/Flac/WAV player
- MP4/H.263/H.264 player
- Organizer
- Document viewer
- Voice memo/dial
- Predictive text input
Jenis Baterai:
Standard battery, Li-Ion 1000 mAh
- Stand-by: Up to 348 h
- Talk time: Up to 5 h 30 min
Harga BlackBerry Porsche P'9981
Untuk harga BlackBerry Porsche P'9981 di Pasaran Indonesia dipatok sekitar harga di kisaran 1250 poundsterling atau sekitar Rp 17 juta.
Well, itulah seputar informasi tentang spesifikasi BlackBerry Porsche P'9981 dan harga BlackBerry Porsche P'9981. Informasi tersebut kami review secara mendalam dan kami dapatkan sumbernya dari beberapa situs terkemuka mengenai info produk hp BlackBerry Porsche P'9981 . Semoga Informasi Tersebut Dapat membantu anda dalam memilih hp BlackBerry Terbaru.
Artikel Terkait:
Judul: BlackBerry Porsche P'9981 Spesifikasi Harga
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Unknown
Terimakasih atas kunjungan Sobat beserta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan Saran sobat dapat sampaikan melalui Kotak komentar dibawah ini.
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Unknown
Terimakasih atas kunjungan Sobat beserta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan Saran sobat dapat sampaikan melalui Kotak komentar dibawah ini.